ULANGAN
TENGAH SEMESTER GANJIL
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas :
XII
JAWABLAH
PERTANYAAN-PERTANYAANI DENGAN TEPAT BENAR !
Perhatikan penggalan laporan berikut ini !
Desa
sukamandiri tergolong daerah yang tandus . penduduk hanya panen setahun
sekali itupun kalau ada air hujan. HAsil pertanian penduduk umumnya singkong
dan Ubi jalar. Keadaan seperti itu bukan menandakan penduduknya miskin .
justru penduduknya tergolong makmur. Banyak hal yang dapat merka kerjakan.
Kaum ibu membentuk Home Industry atau industry Rumah Tangga JIka kita masuk
ke took souvenir, hamper semua souvenir disana adalah ibu-ibu. Begitu pula
kalau kita berbelanja kue-kue tradisonal
|
Semua
itu hasildari desa Sukamandiri. Bagaimana dengan aktivitas bapak-bapak dan
para remaja ? disana tidak kita jumpai pendudk yang duduk dipojok gang atau
warung kopi. Kono sebagian besar remaja bekerja dikota lain. Mereka
mengirimkan sebagian gaji kedesa untuk membeli sawah danmenyekolahkan
adik-adik mereka. Jika ada anak usia sekolah berkeliaran pada waktu tersebut,
setiap orang wajib menegur. Jika ternyta orang tua atau kakaknya yang
menyuruh pasti mendapat sanksi
|
1.
Berikan tanggapan pada teks
tersebut diatas !
2.
Tuliskan gagasan utama yang
pada teks tersebut !
3.
Tentukan kalimat yang termsuk
fakta dan opini !
4.
Buatlah kalimat majemuk setara,
kalimat majemuk bertingkat dan kalimat majemuk campuran !
5.
Sebutkan 3 langkah membuat
intisari buku !
6.
Berikan contoh karangan
nonfiksi !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar